IT FORENSIK
Sebelum kita membahas mengenai kasus maupun tools dan software TI forensic, saya akan menjelaskan mengenai apa itu TI forensic.
Menurut Wikipedia, IT forensic atau forensic computer atau forensic
digital adalah cabang forensic, TI forensic berkaitan dengan
penyelidikan insiden yang mencurigakan yang melibatkan IT sistem dan
penentuan fakta-fakta dan pelaku akuisisi, analisis, dan evaluasi jejak
digital dalam sistem computer.
Secara umum IT forensic adalah ilmu yang berhubungan dengan
pengumpulan fakta dan...
Kamis, 06 April 2017
Rabu, 08 Maret 2017
ETIKA PROFESI IT
Etika
(Yunani Kuno:
"ethikos", berarti "timbul dari kebiasaan") adalah
sebuah sesuatu di mana dan bagaimana cabang utama filsafat
yang mempelajari nilai
atau kualitas yang menjadi studi mengenai standar dan penilaian moral. Etika mencakup
analisis dan penerapan konsep seperti benar, salah, baik, buruk, dan tanggung jawab.
Secara
metodologis, tidak setiap hal menilai perbuatan dapat dikatakan sebagai etika
Etika memerlukan sikap kritis, metodis, dan sistematis dalam melakukan refleksi. Karena itulah...
Selasa, 17 Januari 2017
rangkuman telematika
Layanan telematika informasi dan keamanan
By Andika
09.54
Leave a Comment
Layanan Informasi
Layanan telematika yang pertama adalah layanan informasi. Pada
layanan ini telematika menggabungkan sistem komunikasi dengan kendaraan
yang bergerak seperti mobil untuk menawarkan layanan informasi yang
disebut GPS, Layanan ini menyatukan sistem komunikasi dengan kendaraan
seperti mobil untuk memberikan informasi kepada masyarakat.
Contoh dari layanan informasi tersebut adalah sebagai petunjuk jalan. Dan...
Rangkuman client server
Kita
tahu bahwa perkembangan teknologi kini telah banyak membuat perubahan
pada cara berpikir kita (manusia). Dengan laju pertumbuhan teknologi
yang makin cepat, kebutuhan akan informasi dari hari ke hari meningkat
sehingga menuntu kelancaran, dan kecepatan proses distribusi informasi.
Arsitektur jaringan Client Server merupakan model konektivitas pada jaringan yang membedakan fungsi computer sebagai Client dan Server. Arsitektur ini menempatkan sebuah komputer sebagai Server. Nah Server ini
...
rangkuman wireless
Rangkuman wireless
CARA KERJA JARINGAN WIRELESS
Agar supaya komputer-komputer yang berada dalam wilayah Jaringan
Wireless bisa sukses dalam mengirim dan menerima data, dari dan ke
sesamanya, maka ada tiga komponen dibutuhkan, yaitu:
Sinyal Radio (Radio Signal).
Format Data (Data Format).
Struktur Jaringan atau Network (Network Structure).
Masing-masing dari ketiga komponen ini berdiri sendiri-sendiri dalam
cara kerja dan fungsinya. Kita mengenal adanya 7 Model Lapisan OSI
(Open System Connection), yaitu:
Physical...
Senin, 21 November 2016
cara kerja wireless dan terminal
CARA KERJA JARINGAN WIRELESS
AaAgar supaya komputer-komputer yang berada dalam wilayah Jaringan
Wireless bisa sukses dalam mengirim dan menerima data, dari dan ke
sesamanya, maka ada tiga komponen dibutuhkan, yaitu:
Sinyal Radio (Radio Signal).
Format Data (Data Format).
Struktur Jaringan atau Network (Network Structure).
Masing-masing dari ketiga komponen ini berdiri sendiri-sendiri dalam
cara kerja dan fungsinya. Kita mengenal adanya 7 Model Lapisan OSI
(Open System Connection), yaitu:
Physical Layer (Lapisan...
fitur - fitur interface telematika
Terdapat 6 macam fitur yang terdapat pada antarmuka pengguna telematika.
Fitur-fitur itu antara lain:
Head Up Display System
Head Up Display (HUD) merupakan sebuah tampilan transparan yang
menampilkan data tanpa mengharuskan penggunanya untuk melihat ke arah
yang lain dari sudut pandang biasanya. Asal nama dari alat ini yaitu
pengguna dapat melihat informasi dengan kepala yang terangkat (head up)
dan melihat ke arah depan daripada melihat ke arah bawah bagian
instrumen. Walaupun HUD dibuat untuk kepentingan penerbangan...